Berita utamaJambiPendidikan

Wali Murid Keluhkan, Rehab Gedung SDN 97 Desa Baru, Tak kunjung Dikerjakan

SAROLANGUN,Riauandalas.com-  Pemerintah kabur Sarolangun melalui dinas Pendidikan, menganggarkan dana untuk pembangunan dan renovasi tahun ini 2022.

Salah satu untuk renovasi sekolah yang berada di wilayah kecamatan Air Hitam, kabupaten Sarolangun provinsi Jambi.

Sekolah dasar negeri (SDN) 97 Desa Baru, kecamatan Air Hitam, yang mendapatkan rehab ruang lokal belajar siswa-siswi ,di sekolah tersebut

Namun hal ini sangat di sayangkan oleh orang tua wali murid, pasal nya sudah hampir 10 hari siswa kelas satu harus belajar bertumpuk dan di bagi menjadi dua sip pagi dan sore.

Menurut Dani, iya sangat menyayangkan sikap rekanan (kontraktor) yang tak kunjung mengerjakan pekerjaan tersebut ,karna menurutnya setiap sekolah sudah mengosongkan lokal tersebut arti nya lokal tersebut segera dikerjakan, namun sampai hari ini belum di kerjakan, tentu nya hal ini semakin berlarut larut penumpukan siswa-siswi yang masih dalam suasana Covid 19, di satukan dalam satu lokal, sementara lokal yang di kosongkan tak kunjung di kerjakan ,iya berharap agar PPTK dan rekanan segera meninjau dan di kerjakan, jika memang sudah masuk dalam tahap pengerjaan ujar iya

Sementara dari pantauan wartawan di lapangan pada 16 Agustus 2022, nampak ruang Pustaka SDN 97, desa Baru dan WC ,sudah mulai tahap pengerjaan proyek nya, namun hanya ruang lokal yang belum di kerjakan. Saat di tanya ke pekerja proyek rehap perpustakaan SDN 97,desa Baru salah satu tukang mengungkapkan bahwa kami hanya mengerjakan ruang Pustaka dan WC, kalau untuk ruang kelas rehab nya lain lagi kontraktor proyek nya ,pungkas iya

sampai berita ini di turunkan belum ada keterangan resmi dari pihak rekanan yang mengerjakan pekerjaan tersebut,serta apa penyebab dan alasan Hinga kini pengerjaan rehap lokal tersebut belum di kerjakan

(SOBRI)