INHU

Seluruh Staf dan Karyawan PT SWAKARSA SAWIT RAYA melaksanakan Natal bersama di Lokasi Perusahaan PT SSR Talang Jerinjing


RENGAT, Riau Andalas.com– Merry Christmas, Perusahaan PT Swakarsa Sawit Raya milik Pengusaha asli dari Rengat yang bergerak dibidang Pengolahan Kelapa Sawit tidak saja hanya untuk bekerja, namun dibalik itu Management Perusahaan melalui Mill Manager PT SSR Stanley Manalu juga peduli terhadap ke Agama an ,dimana dalam menyambut Hari Natal 25 Desember 2017 dan Tahun Baru 1 Januari 2018 ,dimana seluruh umat Kristiani di Dunia merayakan nya ,tidak terkecuali dalam Perusahaan ,seperti Perusahaan PT SSR yang terletak di Desa Talang Jerinjing Kecamatan Rengat Barat Kabupaten Indragiri Hulu -RIAU – .

Para Staff dan Karyawan PT Swakarsa Sawit Raya untuk menyambut perayaan Natal Tahun 2017 ,melakukan perayaan Natal pada tanggal 17 Desember 2017 bertempat di areal Perkantoran Perusahaan PT SSR Talang Jerinjing .

Panitia yang dipilih untuk Perayaan Natal Oikumene Tahun 2017 PT Swarsa Sawit Raya adalah ,
Ketua ; Boktar Aritonang .
Wakkil Ketua ; Safrudin A.
Sekretaris.   ;Anto Roy P .

Adapun Tema Natal 2017 yang dilaksanakan oleh Staff dan Karyawan PT SSR adalah ; SEBAB ANAK MANUSIA DATANG UNTUK MENCARI DAN MENYELAMAT KAN YANG HILANG ( LUKAS 19 ; 10 ) .
Sebagai Sub Tema Natal Oikumene Tahun 2017 adalah : Maknai Kebersamaan Natal Dengan Kasih Untuk Memperteguh Komitmen ,Meningkatkan Kinerja dan Produktifitas .

Demikian disampaikan oleh Mill Manager PT Swakarsa Sawit Raya Talang Jeringjing di Kantor PT SSR .
Dia mengatakan ,dalam menjalankan aktifitas Perusahaan sehari hari ,Perusahaan juga bertanggung jawab  tentang Kepercayaan Karyawan/i  dalam melaksanakan Ke Agama an baik itu yang ber agama Islam maupun yang ber Agama Kristen  .

Bertepatan  untuk Perayaan Natal Oikumene Tahun 2017   dan Tahun Baru 1 Januari 2018 ,seluruh Umat Kristen  yang ada di Perusahaan PT Swakarsa Sawit Raya ,untuk  menyambut Natal Tahun 2017 ,para Staff dan Karyawan/i diseluruh Perusahaan melakukan Acara Natal Oikumene di Areal Perusahaan PKS PT SSR pada tanggal 17 Desember 2017 .

Perusahaan PT SSR yang baru beroperasi pada Tahun 2014 yang lalu ,namun sudah bisa bersaing dengan Perusahaan Perusahaan yang sudah lama lebih dulu berdiri ,juga Perusahaan besar seperti PT Inegda Plantation ,PT Asian Agri dan masih banyak Perusahaan lain yang ada di Kabupaten Indragiri Hulu Provinsi Riau .

Mill Manager PT SSR Stanley Manalu juga menambahkan ,Dalam Perayaan Natal Oikumene Tahun 2017 ini Perusahaan juga memberikan bantuan kepada Masyarakat tempatan berupa Paket Sembako kata nya .

Jadi dalam perayaan Natal Oikumene yang dilaksanakan oleh para Karyawan/i PT SSR tersebut ,hendak nya Masyarakat yang tinggal berdampingan dengan Perusahaan ,dapat juga menikmati kegembiraan walau pun dengan cara yang berbeda jelas nya .

Dia menambahkan , sebagai Pimpinan di PKS PT SSR ,mengucapkan syukur kepada Tuhan karena berkat bantuan nya lah ,Perayaan Natal Oikumene PT SSR Tahun 2017 dapat terlaksan dengan baik dan juga nikmat ,walaupun dengan Cuaca yang kurang mendukung .
Namun dengan semangat yang tinggi serta ketulusan hati dari seluruh Staff dan Karyawan/i PT Swakarsa Sawit Raya ,walau dengan cuaca yang kurang mendukung ,namun acara Natal Oikumene Perusahaan PT Swakarsa Sawit Raya tetap berlangsung nikmat dan bahagia ujar nya .

Kami juga mengucapkan banyak terimakasih kepada Pemilik Perusahaan atau Komisaris Utama PT SSR ,yang mana turut membantu terlaksananya Perayaan Natal Oikumene Tahun 2017 ini .

Dalam perayaan Natal Oikumene Tahun 2017 PT SSR ,para anak anak juga memberikan suguhan berupa Drama yang diperankan oleh anak anak Sekolah Minggu ,tampak dalam gambar para anak anak menyuguhkan drama kebahagiaan dalam menyambut Natal dan Tahun Baru . **  js .

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *