Hukum&Kriminal

TangkalBahaya Narkoba, Kodim 0814 Jombang Gelar Sosialisasi P4gn

JOMBANG,  Riau Andalas. com –  Dalam rangka Program P4GN TW I Ta 2017, 220 peserta mengikuti kegiatanPenyuluhan Pencegahan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba(P4GN) di Aula Makodim 0814 Jombang Jl. KH. Wahid Hasyim Jombang, Kamis 19 Januari 2017.

Kasdim0814 Jombang Mayor Inf Stevie Joan Klots mengatakan, “ Mengucapkan terima kasihkepada nara sumber dari Polres Jombang dan para anggota Babinsa beserta ibuPersit semoga Sosialisasi Narkoba ini bermanfaat bagi kita dan keluarga sertadapat menghindari dari pemakaian atau peredaran Narkoba terutama keluarga besarKodim Jombang beserta jajaranya.

SementaraAkp Akhwan selaku Kasatbimas Polres Jombang mengatakan, mengajak kepada seluruhanggota dan ibu persit serta keluarganya agar jangan sampai mendekati Narkobaapalagi memakainya, karena dampak dari bahaya narkoba sangat besar, ancamakejahatan dan narkoba ada di sekeliling kita, jaga diri dan keluarga kita darikejahatan dan narkoba dan berharap semoga kerjasama ini kita dapat menekanperedaran narkoba di KabupatenJombang, ujarnya

Ikutmenambahkan Akp Hasnan Kasat NarkobaPolres Jombang mengatakan, “ Narkoba adalah singkatan dari Narkotika danobat/bahan terlarang, Indonesia sekarang darurat Narkoba karena banyaknyapengedar dari luar negeri yang masuk Indonesia menyelundupkan Narkoba, ancaman bagigenerasi muda Indonesia, pengguna narkoba di Indonesia rata rata pelajar umur17 -22 tahun, marilah kita bersama sama memerangi Narkoba, karena bahayanarkoba sangat besar. kita jangan sampai jadi pengguna apalagi mengedarkannya,dampaknya luar biasa dan di ancam hukaman mati baik pengedar dan penggunanya.

Hadir dalam kegiatan tersebuat antara lain,Mayor Inf Stevie Joan Klots Kasdim 0814/Jombang, Akp Akhwan Kasatbimas PolresJombang, Akp Hasnan Kasatnarkoba Polres Jombang, Para Danramil jajaran0814/Jombang, Anggota Babinsa dan Ibu Persit, Anggota yang hadir 220 orangsebagai penanggung jawab Kapten Inf Sugeng Pramono Pasi IntelDim 0814/Jombang. (Penrem082/CPYJ )

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *