Berita utamaPekanbaruPemerintahan

PJ Walikota Pekanbaru Saksikan Kembang Api Menyambut tahun baru Imlek 2574/2023.

PEKANBARU,Riauandalas.com- Pj. Wali Kota Pekanbaru Muflihun, S.STP., M.AP yang didampingi Pj. Sekretaris Daerah Kota Pekanbaru Indra Pomi Nasution, S.T., M.Si Menghadiri Sekaligus Menyambut tahun baru Imlek 2574/2023.

Pj Wali Kota Pekanbaru Muflihun mengatakan, etnis Tionghoa merupakan bagian dari warga Pekanbaru. Warga Tionghoa diharapkan bisa bersinergi bersama Pemko. “Saya sudah mengikrarkan kepada Forum Pembauran Kebangsaan (FKP) bahwa dimana bumi dipijak di situ langit di junjung. Hari ini, ada 78 suku di Pekanbaru”.

Perpaduan berbagai etnis ini diharapkan dapat mempercepat pembangunan Kota Pekanbaru ini. Pemko membutuhkan kolaborasi antara etnis dan agama.

Pj Wali Kota Pekanbaru Mengharapkan Pada Tahun Kelinci Air ini, bisa membawa perubahan dan dengan kebersamaan ini dapat membantu Pekanbaru ke arah yang lebih baik.

Bertempat di Jl. Dr. Leimana / Jl. Karet, Pekanbaru, Sabtu (21/01/2023).