Berita utamaHukum&KriminalPekanbaru

Ribuan gula ilegal di pindahkan ke Gudang…?

Tampah Buruh lagi bongkar muat gula ilegal
Tampah Buruh lagi bongkar muat gula ilegal

PEKANBARU ,Riau Andalas.com- Ditpolairud  Polda Riau Mengamankan kapal pengangkut ribuan karung beras dan gula ilegal, di Tembilahan, Kabupaten Indragiri hilir, Provinsi Riau, kamis (07/04/2016) Lalu.Dari penangkapan itu, Ditpolair Polda Riau berhasil mengamankan barang bukti (BB) 1.000 karung beras dan 1.000 karung gula ilegal.

Dari Pantuan Wartawan di kantor Gakkum Ditpolair Polda Riau Rumbai , Ribuan beras dan Gula ilegal dari luar negeri di Turunkan dari kapal lalu di angkut oleh mobil Col disel.

Sementara itu Dirpolair Deny Pudjianto, SIK. MH melalui Kasubdit Gakkum Ditpolair Polda Riau AKBP Arif Bastari, SIK. MH kepada Wartawan diruangan kerja nya mengatakan, Penangkapan itu terjadi sekitar pukul 02’30 Wib. Kala itu, petugas patroli Ditpolair Polda Riau sedang berpatroli di perairan Kabupaten Tembilahan. Merasa menaru kecurigaan, lantas petugas pol air menghentikan kapal dan melakukan pemeriksaan terhadap nahkoda dan ABK.Setelah diperiksa petugas nahkoda dan ABK tidak dapat menunjukan document resmi.

“Kemudian kapal di bawah ke Gakkum Ditpolair Polda Riau dan memeriksa nahkoda dan ABK untuk pemeriksaan lebih lanjut,”sebutnya Rabu (12/04/2016).

Belum diketahui siapa pemilik kapal itu. Pasalnya, hingga kini Ditpolair Polda Riau masih menyelidiki kasus itu tersebut.”Saat ini masih dalam pengembangan.

Tambahnya barang di turunkan untuk di pindahkan kegudang penyimpanan sebelum barang ini dilelang oleh negara .”Cetusnya

 

 

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *