Berita utamaPemerintahanRohul

Jalur mudik, Lintas Dalu Dalu – Pasir pengaraian Masih Banyak Berlubang

IMG_20160628_180708

Rokan Hulu, Riau Andalas.com – Masyarakat Berharap Kegiatan yang dilakukan oleh UPT (Unit Pelaksana Teknis) Bina Marga riau , dalam melaksanakan perbaikan kondisi jalan yang rusak hingga membuat tidak nyaman bagi pengguna jalan, seperti jembul, retak dan Berlubang pada permukaan jalan Hendaknya secepatnya di Perbaiki kata Muliarjo salah seorang warga kumu

Kondisi jalan rusak, masih bisa ditemui di beberapa titik antara jalan Raya dalu dalu menuju.       kota Pasir   Pengaraian tepatnya di simpang kumu. simpang SKPD , dan masih Terlihat di beberapa titik lobang menganga menunggu maut  Seperti jalan jembul dan berlubang hingga menyebabkan pengendara harus ekstra hati hati

Masih menurut Muliarjo Dia  berharap agar pihak Bina Marga Provinsi Riau  segera menyelesaikan pemeliharaan agar tidak menambah angka kecelakaan. Apalagi, saat ini bulan puasa dan sebentar lagi sudah lebaran.jadi pemeliharaan perlu dikebut sehingga saat lebaran, kondisinya sudah bagus dan tidak membahayakan pengguna jalan.

Seorang warga Simpang Kumu Rm (42) kepada riau terdepan.com juga memberikan komentar yang sama. Agar Bina Marga Provinsi Riau memperhatikan. Jalan  yang ada di simpang Kumu – pasir pengaraian dan, segera memperbaiki  jalan-jalan yang bergelombang dan berlubang.

Karena di saat musim kemarau seperti ini debu bertebaran hingga mengganggu pernapasan ” susah kami bang kalau musim hujan lubang berisi air hingga tak jarang kalau mobil lewat kami tersiram air lumpur ” katanya

Berdasarkan pantauan riau terdepan.com  pihak UPT Bina Marga Riau memang telah melakukan pemeliharaan pada permukaan jalan yang jembul dan retak seprti di depan Sekolah SMA Unggulan Saat ini  kondisi permukaan jalannya sudah baik dan menjadi nyaman untuk Di lalui oleh para pengguna jalan.

Sementara itu, Kepala UPT Bina Marga Provinsi Riau belum berhasil ditemui hingga berita ini diunggah. ‎( Alfian)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *