INHILPemerintahanSosial&Budaya

Pengamen Cilik Di Inhil,mendapatkan Perhatian Dari Kabag Humas Setda Inhil

gambar Pengamen Cilik Bersama Kabag Humas Setda Inhil

TEMBILAHAN,Riau Andalas.com- Pengamen cilik asal Kabupaten Indragiri Hilir (Inhil). bernama Ilham Rahmadilla (13 tahun) anak pertama dari ibu Paridah (42 tahun) sedekahkan penghasilannya kepada masyarakat tak mampu. Dengan berbekal sebuah gitar dan harmonika hasil ngamennya diberikan kepada ibunya untuk modal membuat masakan, dan masakan atau makanan tersebut diberikan kepada masyarakat miskin dan para tukang becak di Ibu Kota Tembilahan. Orang Tua Ilham mengakui bahwa hasil dari mengamennya ini digunakannya untuk berbagi kepada orang-orang yang membutuhkan.

Ibunya berpesan kepada Ilham agar tidak memikirkan uangnya, namun bermanfaat untuk membuat senang orang-orang yang tidak mampu. Apa yang dilakukan penganen cilik ini”Semoga ini bisa menjadi amal jariyahnya. Semoga dia tidak berhenti untuk berbuat baik seperti itu.Ibu nya menfatakan,Saya sebenarnya khawatir melepaskannya mengamen. Namun karena dia anak laki

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *